FISH AND CHIP
Bahan:
·
Ikan
(Dori/Gurame/Lele) 500gr
·
Ubi/kentang
2 buah
·
Tepung
terigu 250gr
·
Baking
powder 2 sdm
·
Chili
powder (boleh pakai/tidak dipakai) 1 sdt
·
Air soda
(plank/tidak ada rasa) 1 cup/secukupnya
·
Daun
oregano (secukupnya)
·
Garam
(secukupnya)
·
Merica
(secukupnya)
Bahan Saus:
·
Mayonaise
2 cup
·
Air lemon
(1/2 sdm atau secukupnya)
·
Parsley
(secukupnya)
·
Bawang
bombay (secukupnya)
·
Parutan
kulit lemon (secukupnya)
Bahan
Garnish:
·
Selada/lettuce
·
Tomat ceri
·
Irisan
lemon
Alat
masak:
·
Wajan
·
Spatula
·
Pisau
·
Mangkuk
·
Piring
·
Talenan
·
Kompor
·
Penyaring
·
Garpu
·
Pisau makan
Cara
membuat:
1.
Bersihkan
ikan, ambil bagian dagingnya saja. Bersihkan ubi/kentang sesuai selera dan
potong bahan yang harus dipotong,
2.
Panaskan
minyak di wajan.
3.
Campurkan
tepung terigu, baking soda, chili powder, daun oregano, dan soda air lalu aduk
sampai rata.
4.
Masukkan
ikan kedalam adonan tepung dan siap digoreng (dengan api sedang). Goreng kurang
lebih 10-15 menit atau sampai berwarna kuning kecoklatan kemudian tiriskan.
5.
Masukkan
ubi/kentang kedalam adonan dan goreng. Goreng sampai kuning kecoklatan kemudian
tiriskan.
Cara
membuat saus:
Masukkan mayonaise, air lemon, parsley, bawang bombay,
parutan kulit lemon lalu aduk sampai rata.
Penyajian:
Letakkan fish and chip di piring, diberi garnish
(selada/lettuce, tomat ceri, irisan lemon), letakkan saus tartar terpisah,
taburi daun oregano kering, dan fish and chip siap disajikan.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar